PERTEMUAN ORANGTUA PESERTA DIDIK SMP SWASTA KATOLIK SANTA URSULA ENDE TAHUN AJARAN 2023/2024

Smp Swasta Katolik Santa Ursula Ende yang bernaung dibawah Yayasan Nusa Taruni Bhakti yang beralamat di Jalan Wirajaya No. 03 Ende, selama 2 hari yakni hari jumad dan sabtu, tanggal 28 dan 29 juli 2023 melaksanakan pertemuan bersama orang tua peserta didik. Pertemuan yang mengedepankan pendekatan hati di awal tahun pembelajaran ini bertujuan untuk menjelaskan […]

Read More »